sor: url("http://downloads.totallyfreecursors.com/thumbnails/banana1.gif

Selasa, 13 Mei 2014

Virtual Reality



Pengertian virtual reality adalah
Virtual reality (VR) atau realitas maya adalah teknologi yang membuat pengguna dapat berinteraksi dengan suatu lingkungan yang disimulasikan oleh komputer (computer-simulated environment), lalu akan tercipta lingkungan sebenarnya yang ditiru atau suatu lingkungan yang ada didalam imaginasi.

Keterkaitan virtual reality
Keterkaitan virtual reality game ini biasanya terkait dalam bidang teknologi. Biasanya di teknologi game karena biasanya di game tersebut penggina dapat berinteraksi dengan pengguna lain dan disimulasikan oleh komputer agar tercipta suatu lingkungan yang sudah ada lalu kemudian ditiru atau suatu lingkungan yang dibuat yang ada didalam imaginasi pembuat game tersebut .

Game apa saja yang menggunakan virtual reality ?
Sebagai contoh disini game Audition atau Ayodance .



Mengapa VR bisa changes the world ??
Karena, semakin lama teknologi akan berkembang,semakin canggih dan semakin pesat di lingkungan kita . jadi VR ini untuk mendukung kemajuan tekonologi di seluruh dunia untuk digunakan oleh negara maju atau negara berkembang. Selain untuk game aplikasi ini bisa digunakan didalam bidang militer untuk mensimulasikan peperangan dll, dalam bidang olahraga dan bidang edukasi .

Kelebihan VR ?
Aman, lebih luas dan kesempatan untuk mengekspolari diri .

Kelemahan VR ?
Biaya, lebih kompleks/ruwet dan tema/topik terbatas .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar